Powered by Blogger.

Mengunci Folder di Windows tanpa Bantuan Software

Tips ini adalah tutorial bagaimana mengunci folder tanpa bantuan software apapun pada Windows XP. Caranya sebagai berikut:

Buat folder baru.

Buka Notepad dan paste-kan kode berikut:


  • @ECHO OFF
    title Folder Private
    if EXIST “Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}” goto UNLOCK
    if NOT EXIST Private goto MDLOCKER
    :CONFIRM
    echo Are you sure you want to lock the folder(Y/N)
    set/p “cho=>”
    if %cho%==Y goto LOCK
    if %cho%==y goto LOCK
    if %cho%==n goto END
    if %cho%==N goto END
    echo Invalid choice.
    goto CONFIRM
    :LOCK
    ren Private “Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}”
    attrib +h +s “Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}”
    echo Folder locked
    goto End
    :UNLOCK
    echo Enter password to unlock folder
    set/p “pass=>”
    if NOT %pass%== PASSWORD HERE goto FAIL
    attrib -h -s “Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}”
    ren “Control Panel.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}” Private
    echo Folder Unlocked successfully
    goto End
    :FAIL
    echo Invalid password
    goto end
    :MDLOCKER
    md Private
    echo Private created successfully
    goto End
    :End

  • Ubah PASSWORD HERE dengan password pilihan kita.
  • Simpan file tersebut dan jadikan ekstensi (.bat). Caranya, simpan file notepad tersebut dengan nama“rahasia.bat” lengkap dengan tanda kutipnya.
  • Klik ganda file rahasia.bat, folder baru yang tadi dibuat akan menjadi “private”
  • Simpan file-file yang ingin disembunyikan dalam folder tersebut.
  • Lalu klik ganda pada file rahasia.bat, lalu akan muncul sebuah dialog box.
  • Ketik Y lalu Enter. Folder akan menghilang.
  • Jika ingin membuka folder tersebut, klik file rahasia.bat lalu ketikkan password.
  • Sampai disini sudah selesai. Tapi untuk membuat file rahasia.bat ini tidak bisa diliat orang lain, kita bisa menambahkan enkripsi di paswordnya atau dimanapun, dengan catatan jangan menambahkan enkripsi diikuti dengan angka %katakamu%

Contoh enkripsi yang benar: misal password–>kunci, jadinya:
k%rahasia%u%rahasia%n%rahasia%c%rahasia%i

asli tulisan dari sini

Contoh yang salah untuk dienkripsi:
%2rahasia%
%4rahasia%

Semoga bermanfaat!!!

Bannerad

Artikel Terpopuler

Tags

Blogumulus by Roy Tanck and Amanda Fazani